Info Sekolah
Kamis, 06 Feb 2025
  • MTs Negeri 1 Tidore Jl. Raya Rum Soasio Kelurahan Dokiri Kecamatan Tidore Selatan Kota Tidore Kepulauan

APEL BERSAMA PADA HARI SANTRI NASIONAL DI PONDOK PESANTREN HARISUL KHAIRAAT OME

Diterbitkan : - Kategori : Berita Terkini

Kepala MTsN 1 Tidore bersama dewan Guru dan Tendik mengikuti Apel bersama pada peringatan hari Santri Nasional tanggal 22 Oktober 2024 di Pondok Pesantren Harisul Khairaat Ome. Hadir dalam Apel tersebut Pj.Gubernur Maluku Utara dan Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Maluku Utara, seluruh ASN dan P3K Kementerian Agama Kota Tidore Kepulauan beserta Siswa-siswi MI, MTs & MA yang berada di Wilayah Tidore Utara serta Tamu undangan lainnya. Apel berjalan tertib, aman dan hikmat setelah Apel bersama dilanjutkan dengan Kemenag berbagi kepada empat Ponpes yang berada dikota Tidore Kepulauan antara lain: Ponpes Ome, Ponpes Ali bin Abi Thalib Dowora, Ponpes Tomalou dan Ponpes Tahua.🙏

oplus_0
oplus_0
oplus_0
oplus_0
oplus_0
oplus_0
Artikel ini memiliki

0 Komentar

Beri Komentar